Hamzah Haz

Hamzah Haz
Wakil Presiden Indonesia ke-9
Masa jabatan
26 Juli 2001 – 20 Oktober 2004
PresidenMegawati Soekarnoputri
Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat dan Pengentasan Kemiskinan Republik Indonesia ke-10
Masa jabatan
28 Oktober 1999 – 26 November 1999
PresidenAbdurahman Wahid
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat
Bidang Ekonomi dan Keuangan
Masa jabatan
6 Oktober 1999 – 28 Oktober 1999
Ketua DPRAkbar Tanjung
Menteri Negara Investasi ke-2
Masa jabatan
23 Mei 1998 – 18 Mei 1999
PresidenB. J. Habibie
Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan ke-4
Masa jabatan
1998–2007
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
Masa jabatan
28 Oktober 1971 – 28 Oktober 1999
Pengganti
Faisal Baasir
Sebelum
Daerah pemilihanKalimantan Barat
(1971—87)
Jawa Timur
(1987—92)
DKI Jakarta
(1992—99)
Informasi pribadi
Lahir15 Februari 1940
Ketapang, Indonesia
Partai politikPartai Persatuan Pembangunan
Suami/istriAsmaniah (almh.)
Titin Kartini (almh.)
HubunganFuad Amin Imron (besan)
Anak12
Alma materUniversitas Tanjungpura
ProfesiPolitikus
Tanda tangan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

H. Hamzah Haz (lahir 15 Februari 1940) adalah Wakil Presiden Indonesia ke-9 yang menjabat sejak 26 Juli 2001 hingga 20 Oktober 2004. Hamzah juga pernah menjabat sebagai Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) periode 1998–2007.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search